11 Dasar Gizi Seimbang Bagi Tubuh Manusia

Hidup sehat, pola makan dan gizi seimbang. Apa sih maksudnya? Sering sih saya mendengar kata-kata itu, tapi apa konkretnya yang bisa saya lakukan?


Berikut 11 dasar mencapai gizi seimbang :

  1. Biasakan makan pagi (sarapan). Tidak sarapan justru meningkatkan hormon yang memicu pertambahan berat badan
  2. Makan aneka ragam makanan, yaitu karbohidrat, protein, dan lemak
  3. Banyak minum air putih minimal2 Liter  (8 gelas) sehari
  4. Berikan ASI sampai 6 bulan
  5. Olah raga secara teratur
  6. Gunakan garam beriodium(GAKI), maksimal 6 gram atau 1 sdt per hari
  7. Batasi konsumsi lemak/ minyak (1/4 porsi karbohidrat)
  8. Penuhi kebutuhan zat besi untuk mencegah anemia : kacang-kacangan, hati, daging, telur, sayuran hijau
  9. Hindari minuman keras
  10. Makan makanan sehat dan aman (bebas cemaran kimia dan mikroba berbahaya)
  11. Selalu baca label makanan sebelum membeli/ mengkonsumsinya

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama